Mengenal Server

server
adalah sebuah komputer yang
berisi program, baik OS maupun
aplikasi yang bertugas
menyediakan pelayanan bagi
komputer lain dalam jaringan,
baik jaringan yang sama ataupun
yang berbeda.
Server umumnya mempunyai
spesifikasi yang sangat tinggi atau
minimal harus lebih tinggi daripada
client-nya. Mengapa demikian.??
Karena Server menjadi pusat semua
komputer, Bayangkan bila 1
komputer pentium 3 harus melayani
beberapa komputer pentium 3 atau
bahkan dual core, pasti akan lemot
dan ga karuan. ^_^
Ada beberapa jenis server secara
umum. yaitu :
1. Disk Server
2. File Server
3. Printer Server
4. Terminal server ( Banyak LAN dan
beberapa komputer menjadi LAN
yang sama )

Post a Comment

0 Comments